Home AGENDA Kampung Dongeng Cimahi Rangsang Imajinasi Anak

Kampung Dongeng Cimahi Rangsang Imajinasi Anak

0

SENI.CO.ID – Kampung dongeng Cimahi merupakan sala satu kampung dongeng yang ada di Indonesia. Kegiatan utama dari kampung dongeng adalah kembangkan wisata imajinasi anak.

Melaui dongeng anak dilatih berimajinasi, dididik mengenal hal baik dan buruk, mengenal beragam kisah, bekajar marangkai kata dan kalimat dan banyak segudang manfaat lainnya.

Para pendongeng Kampung dongeng Cimahi senantiasa berkeliling ke sekolah taman kanak-kanak, SD, SMP dan SMA menyampakan dongeng dengan penuh keceriaan.

Setiap tahun kampung dongeng di bawah aduhan Puji Rahayu ini senantiasa gelar lomba dan pelatihan mendongeng untuk anak-anak juga guru-guru Paud dan SD.

Di tahun 2018 ini Kampung Dongeng Cimahi Gelar Festval Dongeng Budaya Buhun. Pada 19 – 21 Januari 2018 berlangsung di Gedung Technopark Cimahi.

Puji Rahayu mengatakan, kegitan ini digelar selain kembakan kecerdasan anak, juga mengenalkan kembali ceritra-ceritra daerah yang sudak banyak dilupakan masyarakat kita.

Ditambahkannya, festival ini tidak semata gelar lomba dan workshop dongeng, tapi digekar pula lomba mewarnai, melukis untuk anak dan mengenalkan kembali permainan tradisional, di tatar Sunda sering disebut kalulinan urang lembur.

“Saya berharap anak-anak dan orang tua mengenal kembali cerita buhun seperti cerita tengtang Dewi Sri sang Dewi Padi,” tutupnya Puji. |HER

Sponsor

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here